Poong, Sang Tabib Istana
|2022|Korea Selatan|Total 12 EP|Kostum Tradisional
NamaKim Min-jae
GenderPria
Tanggal Lahir1996-11-01
ZodiakScorpio
NamaKimHyangGi
GenderWanita
Tanggal Lahir2000-08-09
ZodiakLeo
NamaKim Sang-kyung
GenderPria
Tanggal Lahir1972-06-01
ZodiakGemini
Bercerita tentang dunia kedokteran Korea tempo dulu di masa Dinasti Joseon. Alkisah, Yoo Se-poong, seorang tabib legendaris istana yang terusir karena intrik keluarga bangsawan. Ia kehilangan kemampuannya sebagai ahli akupuntur. Jalan hidupnya berubah ketika ia bertemu Seo Eun-woo, seorang putri bangsawan dari keluarga terhormat yang menjadi janda tiba-tiba dan Kye Ji Han, seorang tabib di desa Sorak yang membimbing Yoo Se-poong menjadi dokter sejati.


